Jafra Beauty Talk With RInjani: Pentingnya Scrub Wajah !!!

Pentingnya Scrub Wajah !!!

8:48 PM

Kulit kita terutama wajah memerlukan banyak sekali perawatan setiap harinya untuk me-maintain kesehatan dan elastisitas kulit hingga kita tua nanti.  Indonesia adalah Negara tropis, dan akhir-akhir ini iklim menjadi tidak bersahabat dengan kemarau panjang sudah pastinya curahan sinar matahari ke kulit kita menjadi ekstra kuat.  Setiap hari kita menggunakan primer, moisturizer, hingga BB Cream dengan kandungan SPF yang tinggi. 
Dengan penggunaan semua produk tersebut, ditambah kuatnya paparan sinar matahari, polusi, dan debu ngga heran kalau komedo dan kusam, bahkan jerawat selalu jadi ancaman utama kita para perempuan.  So, kita perlu perawatan ekstra.  Satu tahapan yang perlu kita selipkan dalam rutinitas perawatan adalah perawatan mingguan yaitu exfoliation.

Apa sih exfoliation itu , Exfoliation adalah pengelupasan kulit dengan menggunakan scrub yang bertujuan untuk mengankat sel kulit mati, mengangkat kotaran yang menyumbat di kulit dan menyebabkan muculnya jerawat, memperlancar aliran darah di wajah dan otomatis mencerahkan kulit, jua membuka pori-pori agar produk kecantikan lain seperti moisturizer, masker dan serum wajah dapat meresap dengan sempurna ke dalam kulit wajah dan memaksimalkan hasil dan fungsinya.

Kapan kita perlu Exfloiting ?
Idealnya kulit secara alami beregenerasi selama 14-21 hari, namun seiring dengan usia, gaya hidup yang tidak bersahabat, ditambah pengaruh buruk lingkungan seperti sinar matahari, polusi, merokok, asap rokok, stress, ruangan AC membuat regenasi kulit terhambat, oleh karena itu kulit perlu “bantuan” Scrub.
Gunakan Jafra Gentle Exfloiting Scrub seminggu sekali untuk kulit berminyak dan kombinsi, seminggu 2x untuk kulit normal cenderung kering. 
Cara menggunakan Gentle Exfloiting Scrub yang tepat adalah
Oleskan merata di kulit wajah kecuali bagian mata dan mulut, fokuskan di area hidung yang punya masalah dengan komedo dan juga white heads dan kemudian pijiat kulitwajah dengan gerakan memutar ke atas sampai butiran halus scrub melebur dan terasa halus di tangan.  Setelah itu biarkan sisa-sisa scrub di wajah selama 5-10 menit agar meresap ke kulit dan bilas hingga bersih dengan air hangat.
Hei apa yang terjadi setelah scrub-an ? pastinya kulit terasa lembut dan bersih, tapi jangan keseringan ya.. dan jangan lupa untuk mengaplikasikan moisturizer setelahnya.  Sebaiknya ritual ini dilakukan malam hari karena sangat tidak disarankan untuk mengaplikasikan make-up setelahnya.
Mau lebih maksimal menghilangkan komedo, dan mengecilkan pori-pori ? Aplikasikan Masker setelah Scrub. Scrub dan Masker adalah dynamic dua yang jangan sampai terpisahkan di ritual mingguan.  Scrub dan Masker teratur setiap minggu akan membantu mengangkat sel-sel kulit mati, membersihkan wajah dari kotoran, membantu regenerasi sel kulit wajah dan mencerahkan wajah.

Yuks, 
Cobain deh Gentle Exfloiting Scrub Jafra.  95% yang beli puas sama Hasilnya.
For Order and detail :
Pin BBM : 5CD9367A
line : r1n74ni


Whatsapp/Telegram/SMS : 085224524747

  





You Might Also Like

0 comments

Popular Posts

Flickr Images